Sabtu, 09 April 2011

cara membuat Jus belimbing apel

Rekomendasi :
Sebelumnya ada tiga jenis buah-buahan yang digunakan untuk membuat Fruithree Juice, belimbing, mangga madu dan nenas Subang. Kini, belimbingnya hanya ditemani dengan apel. Ya, Dapur Cantik akan menyajikan Jus Belimbing Apel. Kedua buah-buahan ini menjadi lebih segar ketika disatukan dalam satu jus. Penasaran? Dicobain aja yuk!


Belanja dulu yukz :


  • 3 buah belimbing ukuran besar
  • 1 buah apel malang
  • 7 sendok makan gula pasir
  • air es secukupnya

Sekarang ke dapur yukz :
  1. Belimbing dibersihkan lalu dipotong-potong. Sisihkan.
  2. Apel malang dibuang bijinya lalu dipotong-potong.
  3. Siapkan blender, masukkan potongan belimbing dan apel malang.
  4. Tambahkan gula pasir dan air es.
  5. Blender hingga halus.
  6. Sajikan dingin jus belimbing apel di gelas cantik.

Tips :
- Apel malang bisa digantikan dengan apel fuji.

Pesan : Selamat Menikmati...(untuk 4 gelas)

Sumber: http://dapur-cantik.blogspot.com/2010/09/jus-belimbing-apel.html

1 komentar:

  1. waah...pas banget tuh resepnya d kulkas masih ada apel sm belimbing mau buat ach!!

    BalasHapus